Berdasarkan letak astronomisnya, mayoritas negara-negara ASEAN memiliki iklim
Berdasarkan letak astronomisnya, mayoritas
negara-negara ASEAN memiliki iklim…
A. tropis
B. subtropis
C. sedang
D. dingin
Jawaban : A
Penyelesaian :
Letak astronomis ASEAN adalah 28o LU – 11o
LS dan 93o BT – 141o BT, hal ini menyebabkan mayoritas
negara-negara ASEAN terletak di iklim tropis (23,5o LU – 23,5o
LS).
Post a Comment for "Berdasarkan letak astronomisnya, mayoritas negara-negara ASEAN memiliki iklim"