Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Sebagai dampak Agresi Militer Belanda Kedua (19 Desember 1948), Presiden Soekarno memberi mandat pembentukan PDRI di Bukittinggi

Sebagai dampak Agresi Militer Belanda Kedua (19 Desember 1948), Presiden Soekarno memberi mandat pembentukan PDRI di Bukittinggi. Tokoh yang ditunjuk sebagai pemimpin PDRI adalah… 
a.  Burhanuddin Harahap. 
b.  Sjafruddin Prawiranegara. 
c.  Amir Sjarifuddin. 
d.  Moh. Natsir.

Jawaban : B

Jawaban :

Pemerintah Darurat Republik Indonesia (PDRI) adalah penyelenggara Republik Indonesia sejak 22 Desember 1948 sampai 13 Juli 1949 di Bukittinggi. Dipimpin oleh Sjafruddin Prawiranegara yang disebut juga Kabinet Darurat.

Post a Comment for "Sebagai dampak Agresi Militer Belanda Kedua (19 Desember 1948), Presiden Soekarno memberi mandat pembentukan PDRI di Bukittinggi"